Seorang Wanita Diduga Mencuri Dompet di Ruang Tamu Rumah Warga Jalan Bugangan 3, Sebut Selalu Minta Uang

  • kemarin dulu
Seorang wanita diduga mencuri sebuah dompet di salah satu rumah warga di Jalan Bugangan 3, Semarang pada Kamis (16/5) sore.

Dalam video rekaman CCTV yang diunggah di akun Intagram infokejadian_semarang, tampak wanita tersebut mendekati sebuah rumah di Jalan Bugangan 3, Semarang. Selanjutnya wanita itu masuk ke rumah warga Jalan Bugangan 3, Semarang yang pintu pagar tidak ditutup. Lalu wanita itu masuk ke ruang tamu rumah warga di Jalan Bugangan 3, Semarang yang pintunya juga tidak ditutup.

Kemudian wanita itu keluar dari rumah di Jalan Bugangan 3, Semarang. Menurut sejumlah warganet, wanita itu ternyata selalu meminta uang kepada orang dengan dalih apapun.

Dianjurkan