Fakta-fakta Nikita Mirzani Ditahan Kejari Serang

  • 2 tahun yang lalu
Nikita Mirzani resmi ditahan oleh Kejari Serang, Selasa (25/10) atas kasus pencemaran nama baik yang dilaporkan Dito Mahendra. Nikita ditahan selama 20 hari ke depan.

Dianjurkan